Halo sobat blogger.. Kali ini saya akan membagikan informasi tentang Sejarah Singkat Komputer. pastinya sobat semya sudah tau kan apa itu komputer, Iya mesin yang setiap hari kita gunakan untuk membantu pekerjaan kita atau pun bermain game.
Komputer pada awalnya ditemukan oleh seorang ilmuan yang bernama Charles Babbage yang berhasil membuat sebuah mesin yang diberi nama Difference and Analitycal Engine. Mesin ini pada awalnya hanya berfungsi untuk menghitung angka. Sejak saat itu banyak dilakukan berbagai penelitian untuk menciptakan mesin hitung yang lebih cepat dan praktis. Dengan kemapuan para ilmuwan yang handal kini komputer sudah berkembang hingga ke titik modern dan beralih fungsi dari hanya sebagai alat hitung menjadi sebuah mesin yang bisa melakukan segala pekerjaan.
Sejarah Singkat Perkembangan Komputer
Komputer Generasi I
Pada generasi ini komputer memakai banyak sekali tabung hampa dengan ukuran yang sangat besar hingga memenuhi satu ruangan, dan komputer ini dinamakan ENIAC (Electronic Numerikal Itegrator and Computer). Karena ukurannya yang cukup besar namun hanya bisa menyimpan data yang sedikit, komputer ini dikembangkan hingga dibuatlah komputer generasi ke II
Komputer Generasi II
Penggunakan tabung hampa digantikan dengan transistor sehingga lebih menghemat tempat dan juga daya. Sejak generasi ini juga mulai bermunculan berbagai bahasa pemrograman seperti COBOL, ALGOL, dan FOTRAN. Dari segi ukuran komputer generasi II lebih kecil hanya sebejar ukuran meja kerja dan mampu menyimpan data lebih banyak. Komputer ini lebih dikenal dengan nama UNIVAV (Universal Aotomatic Computer).
Komputer Generasi III
Seiring dengan sejarah perkembangan komputer, keberadaan transistor pada generasi sebelumnya telah digantikan dengan IC, dimana IC sendiri ditemukan oleh insinyur asala Texas yang bernama Jack Kilby pada tahun 1958. Pada generasi ini juga lahir microprocessor pertama yaitu interl 4004 pada tahun 1971.
Komputer Generasi IV
Pada 1980 an muncul komputer generasi baru ditandai dengan munculnya LSI (Large Scale integration). Dimana ini merupakan peadatan ribuan IC menjadi sebuah chip. Kemudian LSI terus dikembagkan hingga lahirlah VLSI (Very Large Scale Integration).
Komputer Generasi V
Komputer ini merupakan komputer yang sudah bisa kita bawa kemana mana yang saat ini kita sebut HP, atau juga tablet. Komputer generasi ini benar - benar memiliki fitur yang sangat canggih, komputer generasi ini juga menggunakan chip yang lebih kecil dibandingkan generasi sebelumnya.
Itulah urutan dari sejarah perkembangan komputer dari masa ke masa, begitu hebat bukan! Alat yang dulunya hanya untuk menghitung dan dengan ukurannya yang sangat besar bisa berkembang menjadi mesin serba guna yang bisa kita bawa kemana mana.
Baiklah sobat itu saja informasi yang bisa saya bagikan di postingan ini. Terimakasih atas kunjungan sobat semua di blog saya ini.
0 Response to "Sejarah Singkat Perkembangan Komputer"
Posting Komentar